https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3934599870322539
top of page
Masak Tv Team

Resep Puff Cheesestick Primarasa


Resep lengkap bagaimana cara membuat Puff Cheesestick Primarasa dapat dilihat di bawah.


Bahan:⁣

250 ml air ⁣

100 g margarin⁣

¼ sdt garam⁣

50 g keju parut⁣

4 btr telur⁣

1 sdt baking powder⁣

100 g Tepung Terigu⁣ ⁣


Taburan :⁣

Keju parut⁣ ⁣


Topping :⁣

Dark Chocolate (Lelehkan)⁣

Coklat Putih (Lelehkan)⁣

Coklat Pink (Lelehkan)⁣ ⁣


Cara Membuat:⁣

1. Masak air, margarin dan agaram hingga mendidih, masukkan tepung sedikit demi sedikit dan diaduk sampai kalis⁣

2. Masukkan keju parut dan baking powder aduk rata dan dinginkan⁣

3. Masukkan telur satu persatu sambil dikocok menggunakan mixer sampai rata.⁣

4. Masukkan didalam kantong segitiga, gunting sedikit ( ½ cm)⁣

5. Spuit memanjang dan beri taburan keju, panggang dengan suhu 200 C api bawah selama 15 menit, kemudian turunkan suhu menjadi 140 C panggang kembali selama 30 menit/ sampai benar benar garing.⁣

6. Celupkan bagian atasnya dengan coklat .⁣


Jangan lupa untuk tag foto hasil masakanmu dengan resep Masak.TV ke akun Instagram kami @masaktv


Selamat mencoba!

31 views0 comments

Recent Posts

See All

Comments


bottom of page
https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-3934599870322539